
Assalamualaikum wr.wb,
Selamat pagi, ananda sekalian siswa SDN Petamburan 03, tetap semangat ya....
Ingat jangan keluar rumah untuk menghindari wabah yang sedang terjadi!
Hari ini adalah hari ke-3 kalian semua belajar di rumah. Materi kali ini adalah lanjutan kemarin yang bisa langsung di lihat...